Kodim 0824/Jember Berduka Seorang  Personelnya Meninggal, Ini Penyebabnya

    Kodim 0824/Jember Berduka Seorang  Personelnya Meninggal, Ini Penyebabnya

    JEMBER - Markas Kodim 0824/Jember dan Koramil Jajarannya langsung pasang bendera setengah tiang,  tanda  berduka cita atas wafatnya salah satu anggota atas nama Serka Bambang Soegito.

    almarhum merupakan salah satu personel Kodim 0824/Jember yang berdinas di Koramil 0824/24 Ambulu, merupakan anggota TNI angkatan tahun 1995.

    Pemakaman dilaksanakan dengan upacara militer, dengan inspektur upacara Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan.

    Yang bersangkutan meninggalkan seorang istri dan seorang anak perempuan beralamat di Dsn Kebonsari Desa Sabrang Kecamatan Ambulu Kabupaten Jember, yang meninggal dunia karena sakit.

    Hadir dalam upacara pemakaman diantaranya Kepala Staf Kodim (Kasdim) Mayor Inf Herawady Karnawan, Perwira Staf Kodim, Danramil Jajaran, bertindak sebagai Perwira Upacara Kapten Inf Sutowo, Danramil 0824/24 Ambulu Kapten Arm  Teguh Hariyanto  sebagai Komandan Upacara.

    Upacara dilakukan upacara persemayaman dirumah duka selanjutnya upacara pemakaman dipemakaman umum TPU Kebonsari.

    Dalam sambutannya Dandim 0824/Jember Letkol Inf Batara C Pangaribuan menyatakan, bahwa kita semua berduka atas meninggalnya Serka Bambang Soegito, almarhum telah dipanggil oleh Tuhan Yang Maha Esa, kehadiran kita merupakan ungkapan bela sungkawa, serta penghormatan terakhir kepada almarhum.

    Marilah kita doakan semoga almarhum diampuni segala dosanya dan diberikan tempat yang mulia disisi Tuhan Yang Maha Esa, dan keluarga yang ditinggalkan semoga senantiasa diberikan ketabahan. Amin. Ujar Dandim 0824/Jember.

    Selanjutnya dilakukan pemakaman dengan penghormatan teembakan oleh regu salvo, usai upacara Dandim 0824/Jember menyerahkan bendera merah putih kepada istri almarhum. (Siswandi)

    jember jatim
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Koramil 0824/24 Ambulu Berikan Pelatihan...

    Artikel Berikutnya

    Penguatan Linmas Desa Ambulu, Babinsa Wakili...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Pangkoopsud II Dikukuhkan sebagai Warga Kehormatan Divisi Infanteri 3 Kostrad
    Panglima TNI Berikan Bantuan Sosial Kepada Anak-Anak Yatim Piatu di Bumi Marinir Cilandak
    Gantikan KRI DPN-365, KRI SIM-367 Emban Mandat MTF XXVIII-P/UNIFIL
    Kontingen Defile TNI Turut Meriahkan India's Republic Day Parade Ke-76
    Mantapkan Karakter Kedisiplinan Siswa, Koramil 0824/02 Arjasa Pelatihan  PBB  Pelajar SMPN 1 
    Gelorakan Semangat Kepahlawanan, Babinsa Koramil 0824/24 Ambulu dan Warga Bersatu Bersihkan Tugu Peluru Kopral Soetoma
    81 KPM Terima BLT, Babinsa Pontang Koramil 0824/24 Ambulu Lakukan Kawal Pendistribusiannya
    Danramil 0824/24 Ambulu Hadiri Acara  Wawasan Kebangsaan dan Kajian Tahun Politik di Masjid Al Muhtar Desa Andongsari
    Koramil 0824/24 Ambulku, Dukung Pos Pengamanan Wisata Watu Ulo dan Dirra Park Yang Dibanjiri Pengunjung
    Babinsa Koramil 0824/24  Ambulu Ikuti Supervisi Posyandu, Sosialisasikan Waspada Stunting
    Koramil 0824/24 Ambulku, Dukung Pos Pengamanan Wisata Watu Ulo dan Dirra Park Yang Dibanjiri Pengunjung
    Penguatan Linmas Desa Ambulu, Babinsa Wakili Danramil 0824/24 Ambulu Berikan Pengarahan
    81 KPM Terima BLT, Babinsa Pontang Koramil 0824/24 Ambulu Lakukan Kawal Pendistribusiannya
    Gelorakan Semangat Kepahlawanan, Babinsa Koramil 0824/24 Ambulu dan Warga Bersatu Bersihkan Tugu Peluru Kopral Soetoma
    Danramil 0824/24 Ambulu Pimpin Karya Bakti Bersihkan Lingkungan, Tingkatkan Kesehatan Masyarakat
    Babinsa Koramil 0824/24  Ambulu Ikuti Supervisi Posyandu, Sosialisasikan Waspada Stunting
    81 KPM Terima BLT, Babinsa Pontang Koramil 0824/24 Ambulu Lakukan Kawal Pendistribusiannya
    Koramil 0824/24 Ambulku, Dukung Pos Pengamanan Wisata Watu Ulo dan Dirra Park Yang Dibanjiri Pengunjung
    Koramil 0824/24 Ambulu Bersama Polsek Dan Aparat Terkait, Tertibkan Pawai Sound System Yang Meresahkan Masyarakat
    Babinsa Koramil 0824/24 Ambulu Hadiri Sosialisasi Kesehatan Oleh Mahasiswa Kelompok Belajar Lapang Fakultas Kesmas Unej

    Ikuti Kami